Tentang Produk Kami
Produk Toko Pelangi terdiri dari bermacam kategori untuk memenuhi setiap kebutuhan keluarga Anda. Mulai dari bumbu masak, makanan instan, hingga perlengkapan kecantikan, semua ada di Toko Pelangi dan kami juga mendukung pertumbuhan UMKM sekitar dengan cara menampung produk UMKM di Toko Pelangi


"Produk Telah Terdaftar Resmi di BPOM"
Produk Toko pelangi terdiri dari bermacam kategori untuk memenuhi setiap kebutuhan keluarga Anda. Mulai dari bumbu masak, makanan instan, hingga perlengkapan kecantikan, dan tentunya produk-produk tersebut berasal dari distributor remsi yang tentunya produk-produk yang ada di toko pelangi sudah resmi terdaftar di BPOM
Salam Kenal dari Kami, Toko Pelangi
Toko Pelangi adalah Toko Kelontong Masa Kini yang tergabung dalam program kemitraan PT SRC Indonesia Sembilan (SRCIS), bertujuan untuk meningkatkan daya saing UMKM toko kelontong melalui pendampingan usaha yang berkelanjutan.
